Sekilas Parlemen Remaja

Parlemen Remaja merupakan kegiatan pembelajaran politik kepada generasi muda, khususnya pelajar tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) dan sederajat. Mereka akan merasakan simulasi menjadi Anggota DPR RI selama 6 hari.




Tujuan Parlemen Remaja

Memasyarakatkan Fungsi dan Peranan DPR-RI Kepada Remaja Sebagai Generasi Penerus Bangsa.

Memberikan pemahaman kepada siswa tentang proses pembuatan kebijakan publik di Parlemen

Meningkatkan pemahaman tentang proses demokrasi di Indonesia melalui pelaksanaan simulasi Parlemen

Publikasi

Lihat Semua